Wednesday, October 17, 2012

Waking the Cadaver

 
 
Waking the Cadaver adalah salah satu band yg menginfluence daseng untuk memulai karir nya dipermusikan bawah tanah . Band ini terbentuk pada tahun 2006, dengan cepat pergi untuk bekerja dengan produksi deathcore dengan beberapa musisi terkenal. Setelah merilis demo sendiri dari dua lagu pada tahun 2006, Waking The Cadaver tidak ragu-ragu untuk bermain di negara bagian asalnya dari São Paulo mendapatkan jawaban yang baik. Pada akhir 2007, debut album "Perverse Recollections of a Necromangler" dirilis oleh Necrohamonic. Dalam debutnya Waking The Cadaver tidak hanya terbukti kritikus bahwa musik mereka adalah kekuatan yang harus diperhitungkan, tetapi juga menunjukkan bahwa berusaha mencoba untuk menjadi sebuah band yang cukup brutal.
" Boleh dibilang  band ini bergenre Deathcore , tapi menurut saya band ini seperti bergenre slamming guttural karena dilihat dari sisi vocal dan tempo musik yang brutal namun pelan " ujar Daseng.
Album :
Demo - 2006
Perverse Recollections of a Necromangler - 2007
Beyond Cops Beyond God - 2010
Player :
      -Don Campan (David Massao) - Vocal
      -Rob Wharton (Nicolas Oliver) - Guitar
      -Mike Mayo (Lukas Gouveia) - Guitar
      -Dennis Morgan (Erik Aoki) - Drum
      -Steve Vermilyea (Rafael Gasperini) - Bass
 


Saturday, August 25, 2012

Guriang 1st Anniversary

Be the first to come with us in this party . With :
- Crasia
- Morfin
- Totem Zero Level
- Unfair
- Vandal Defaced
- Paradise Corpse
- Between
- Pain in Vain
- Femau
Now or Never.

Sepultura


Sepultura adalah band favorite yang juga menjadi influence Sandy (Vocal Guitar) dan Yoki (Drum).
Band ini berasal dari Brazil, yang mayoritas penduduknya lebih cinta Sepak Bola dibanding Musik, Band ini memiliki genre yang tidak jelas, coba saja dengar lagunya di Album Morbid Vision yang bernuansa Black Metal. Lalu Album Beneath The Remains yang lebih cenderung kepada Musik Grindcore/Death Metal. Kemudian album Chaos A.D yang lebih cenderung kepada Musik Hardcore/Punk. Namun banyak yang membicarakan bahwa band itu bergenre Heavy Metal.
"Saya menyukai pesan yang keluar dari Mulut Max Cavalera yang seolah-olah dia mewakili rakyat Brazil atas apa yang mereka rasakan dan Alami. Kemudian Andreas Kisser yang menjeritkan Musik-Musik Mereka. Taping nya itu loh, Mana Tahan. hehehehehehe" Kata Sandy (Vocal Guitar).
"Igor Cavalera adalah guru Youtube saya, Hehe" Ujar Yoki (Drum).
Hingga Sandy (Vocal Guitar) dan Yoki (Drum) berencana untuk Covering Lagu Mereka yang berjudul Desperate Cry.
"Lagu ini adalah Harmonisasi antara Tempo cepat&Pelan, dan lagu ini juga Harmonisasi dari Clean&Distorsi, Betapa jenius nya orang yang menciptakan Lagu Ini" Ujar Sandy (Vocal Guitar).
lalu menuju Line Up Sepultura :
Former : Max Cavalera, Jairo Guedz, Paulo Jr, Igor Cavalera.
Line Up :
- Max Cavalera, Jairo Guedz, Paulo Jr, Igor Cavalera (1986-1987)
- Max Cavalera, Andreas Kisser, Paulo Jr, Igor Cavalera (1987-1997)
- Derick Green, Andreas Kisser, Paulo Jr, Igor Cavalera (1997-2007)
- Derick Green, Andreas Kisser, Paulo Jr, Jean Dolabella (2007-Present)

Album :
- Morbid Vision (1986)
- Schizoprenia (1987)
- Beneath The Remains (1989)
- Arise (1991)
- Chaos A.D (1993)
- Roots (1996)
- Against (1998)
- Nation (2001)
- Roorback (2003)
- Dante XXI (2006)
- A-Lex (2009)
- Kairos (2011)

Vandal Defaced terinspirasi oleh Sepultura mulai dari Album Schizoprenia hingga Chaos A.D, sama seperti awal kemunculan Andreas Kisser hingga berakhirnya sang Motor Max Cavalera menuju Soulfly.

Arabian Music Mainstream

Arabian Music, bukan berarti Music dari arab, tetapi Mainstream yang cenderung melantunkan nada nada Khas Timur Tengah, Banyak band band yang bergenre Blackened Death Metal, atau lebih sering di dengar Black Death menggunakan mainstream yang bernada Timur Tengah ini,
Contohnya Behemoth(Polandia), Terror Bleeding(Indonesia).
Tapi ada beberapa Band Metal yang lebih dulu bernuansa Arabian Music, Coba saja dengar Megadeth - Holy Wars...The Punishment Due, Sebelum memasuki tempo yang lebih rendah, ada Mainstream Arabian khas Marty Friedman.
Vandal Defaced pun, memberi nuansa Arabian nya di lagu Cornucopia Of Rotten Sinful Creature , Public Tears (Instrumental), dan di Everlating Primitive Vision.
ketiga lagu ini 50% diciptakan oleh Sandy (Vocal Guitar), dan penyempurnaan lagu-lagu tersebut di selesaikan oleh seluruh personil.
"Lagu ini asalnya berantakan dan belum sempurna, Namun untungnya Vandal Defaced memiliki drummer seperti Yoki, Bassist seperti Daseng, dan ini sang Maestro dari penyempurnaan lagu-lagu kami yaitu Jumed (Lead Guitar). Dengan chemistry yang cukup kuat diantara kami, Lagu yang asalnya Sampah menjadi Harmony dan membuat telinga saya tidak henti untuk terus memutarnya, walaupun hanya dalam Demo Live" Ujar Sandy (Vocal Guitar).
Vandal Defaced lebih sering melakukan Demo Live dibanding Track Record+Mastering.
"Kami berusaha memberikan yang terbaik dari kami untuk semua Pendengar, Karena itu kami belum bisa sharing soal musik kami, ketambah Budget pelajar masih cukup buat beli Rokok, Bukan buat beli Alat, Hehe"
Kata Mereka.
 Kembali ke Arabian Music, Arabian Music lebih cenderung sinkron dengan music-music Ghotic dan Black Metal, atau sejenisnya.
Tapi ada Band Import Indonesia yang memiliki Genre Religi Islami, Juga sering melantunkan Arabian Music.
yaitu Debu, hehehehehehe.
Tapi jujur saja, Debu band kesukaan salah satu personil Vandal Defaced, Maaf beliau marah jika disebut nama nya. Hehe.

Thursday, August 23, 2012

Our Performance @Save Our Earth







 Ini adalah beberapa photo Performance dari Vandal Defaced ketika mengisi Event yang di beri Tema SAVE OUR EARTH (11/05/12)
Event ini adalah event studio Show, Dan kala itu Vandal Defaced memiliki personil yang kumplit/Full Squad.
Dikarenakan Daseng telah bergabung bersama Vandal Defaced.
"Dia itu berbeda karaktek dengan Orientasi bermusik Sandy, Jumed, maupun Yoki. Tapi dengan sedikit penyesuaian Vandal Defaced lebih memiliki karakter yang cenderung Harmonis dan tidak monoton, Untung Daseng dan Personil lainnya mampu bersosialisasi dengan cepat" Ujar Yulia (Manager/Booking Agent Vandal Defaced)
Di Event ini Vandal Defaced meperkenalkan Lagu baru nya yaitu Cornucopia Of Rotten Sinful Creature.
yang lebih kental Harmonical Death Metal nya.

Our Performance @We All The Same And United







Ini adalah beberapa Photo Permformance dari Vandal Defaced, yang ketika itu Vandal Defaced mengisi yang Event bertema WE ALL THE SAME AND UNITED, 18/03/12.
Kala itu Vandal Defaced hanya di Motori 3 Personil, yaitu : Sandy(Vocal Guitar), Jumed(Lead Guitar), Yoki(Drum). Tanpa Bassist, dikarenakan Habib yang mengundurkan diri saat itu.

Our Performance @Save Our Future



















  
Ini adalah performance Vandal Defaced ketika mengisi Event yang Bertema Save Our Future (...And Tribute For All...) 18/09/11.
Di Acara ini Vandal Defaced hanya membawakan 2Lagu yang di karenakan Waktu itu masih menjadi Opening Act.
Lagu yang di bawakan Oleh Vandal Defaced yaitu Monopoli Ketuhanan, dan satu lagi adalah Band Black Metal dari Yunani yaitu Rotting Christ dari Album Theogonia yaitu Enuma Elish.
Kala itu Bassist masih di motori Oleh Habib, sebelum Daseng Bergabung,
dan Sandy, Jumed, Yoki sudah mendapatkan posisi yang sama sampai sekarang.
Kami berencana Merilis Album Pertama Kami akhir Tahun Ini,
Dan "Kami juga sedang melakukan Usaha kecil, Maklum, Band indie pemasukannya pas-pasan Hehe" ujar Sandy (Vocal Guitar).

About Me

My photo
Harmonical Death Metal Band from Bandung, Indonesia . Formed on 26th July 2009 Line up : - Sandy (SixString Ear Damaged) - Daseng (FourString Grunting) - Aldi (SixString HellPregio) - Yoki (Brutal Machine Blast)